Identifikasi Litologi Potensial Penyimpanan Karbondioksida (CO2) Berdasarkan Pemodelan 2D Magnetotelurik Di Daerah “X”RAUDINA ALIFA PARURA / Andri Yadi P, S.Si., M.Sc. / Teknik Geofisika, 2025Peningkatan emisi karbon dioksida (CO₂) akibat penggunaan bahan bakar fosil dan aktivitas industri memicu pemanasan global serta perubahan iklim. Salah satu solusi yang dapat digunakan adalah teknologi Carbon Capture and Storage (CCS), yaitu penyimpanan CO₂ dalam formasi geologi secara aman. Unt... |
Analisis Swift dan Pemodelan 2D Data Magnetotellurik di Pulau RoteBintang Ramadhan / Andri Yadi P, S.Si., M.Sc. / Teknik Geofisika, 2025Metode magnetotellurik merupakan salah satu metode geofisika pasif yang memanfaatkan gelombang elektromagnetik alami sebagai sumbernya untuk memodelkan geologi bawah permukaan berdasarkan distribusi nilai tahanan jenis batuan. Metode ini memiliki keunggulan resolusi konduktivitas lateral dan kemampu... |